bisnis online



NEOBUX THE INNOVATION IN PTC

PTC itu apa sih?

* PTC (Paid To Click) adalah model bisnis online. Intinya model bisnis ini menjadi sarana pengubung (bridge) antara pemasang iklan dan konsumen.

* Pemasang iklan (Advertiser) akan membayar untuk menampilkan sebuah link (iklan) di situs PTC

* Konsumen akan dibayar untuk melihat (ngeklik) iklan yang dipasang oleh pemasang iklan (Advertiser) tersebut.


NeoBux itu apa ?

* NeoBux adalah layanan internasional gratis yang tersedia dalam bahasa Inggris dan bahasa Portugal.

* Layanan NeoBux memungkinkan pemasang iklan menjangkau ribuan konsumen potensial dengan menayangkan iklan mereka di website NeoBux.

* User NeoBux mengklik pada iklan dan melihat iklan tersebut dengan batas waktu yang diberikan oleh pemasang iklan.

* Setelah melihat iklan, userNeoBux mendapatkan “cash” ke account NeoBux mereka.

* Untuk menjadi user NeoBux dan mulai mendapatkan penghasilan, TIDAK DIPERLUKAN BIAYA (FREE REGISTRATION)


Kenapa Harus NeoBux ?

* Sebagai PTC N0. 1 Di Dunia, kunci yang terpenting yang dipegang oleh NeoBux adalah :

* INSTANT PAYMENT : kecepatan pembayaran yang langsung masuk dan diproses dengan cepat hingga berada di rekening paypal, alertpay, atau netteler membernya

* Neobux berada di peringkat ke- 59 (per 4 Mar 2010) dari 100 Top Sites di Indonesia berdasarkan Alexa Rank

* NeoBux menduduki peringkat ke- 576 di dunia (per 04 Mar 2010), dan

* NeoBux menduduki peringkat ke -1 di dunia PTC

* TRUSTED, HONESTY, GREAT ADMIN, EXCELLENT BUSINESS STRATEGY

Untuk daftar paypal bisa disini atau klik banner di bagian bawah blog ini


Berapa Banyak Yang Bisa Kita Hasilkan ?

* Jumlah pendapatan yang dihasilkan user bervariasi tergantung dari membership, iklan yang dilihat, dan jumlah referral yang dimilikinya.

* Contoh Standard Member (No Investment) dengan 300 RR (maksimum RR yang diperbolehkan) :

* Anda klik 4 iklan setiap hari : 4 x $0.01 = $0.04

* Referral Anda klik 4 iklan setiap hari : 4 x $0.005 x 300 = $6

* Jumlah pendapatan Anda + Referral = $0.04 + $6 = $6.04 / hari x 30 hari = $181.2 /bln x 12 bln = $2174.4

* Kurs dollar kita ambil Rp.9500,- , maka : penghasilan Anda perhari = 6.04 x 9500= Rp. 57.380,- perbulan = 181.2 x 9500 = Rp. 1.721.400,- pertahun = 2174.4 x 9500 = Rp. 20.656.800,-


Berapa Banyak Saya Dibayar?

* Jumlah yang dibayarkan kepada Anda tergantung beberapa faktor. Berikut gambaran pendapatan yang Anda dapatkan tergantung dari membership yang anda miliki :

* Standart Membership click : $0.010 (standard) - $0.015 (extended) referral click : $0.005 (standard) - $0.010 (extended)

* Golden Membership click : $0.010 (standard) - $0.020 (extended) referral click : $0.010 (standard) - $0.020 (extended)


Note: Ada juga bonus mini ads dengan nilai $0.005 setiap klik


Kapan Saya Dibayar ?

* Untuk menerima pembayaran Anda terlebih dahulu harus memiliki rekening online (Paypal, Alertpay, atau Neteller). Untuk Indonesia, direkomendasikan Paypal karena bisa mentransfer ke bank lokal kita

* Minimum Payout/Pembayaran berjumlah $2.00 untuk permintaan payout pertama, $3.00 kedua, $4.00 ketiga, terus ditambah 1 sampai $10.00. Artinya jika saldo utama (main balance) Anda sudah mencapai angka itu, Anda bisa menarik uang tersebut.


Berapa Lama Waktu Pembayaran ?

* Setelah Anda mengajukan permintaan pembayaran (hanya klik tombol), Anda akan menerima secara langsung dalam hitungan detik ke rekening paypal kita. (Jika tidak ada masalah teknis selama proses)

* Sementara untuk proses pemindahbukuan dari rekening paypal ke rekening bank kita di indonesia memerlukan proses lebih kurang 3-4 hari kerja (Jika tidak ada kendala teknis dalam proses pengiriman)